Kelurahan Nungga

Foto Kelurahan

Rasyidi, S.Sos
NIP. 19680804 199403 1 011

Alamat Kantor :
Jalan PDAM Nomor 23 Kelurahan Nungga Kecamatan Rasanae Timur Kota Bima.

Pada awalnya Nungga merupakan salah satu Desa dalam wilayah Kecamatan Rasanae Timur. Nungga berubah status menjadi Kelurahan setelah Kota Bima menjadi salah satu Pemerintahan Daerah pada Provinsi Nusa Tenggara Barat. Perubahan status dari Desa menjadi Kelurahan berdasarkan Peraturan Daerah Kota Bima Nomor 2 Tahun 2003 tentang Perubahan Status Desa Menjadi Kelurahan. Sejak 2008 Kelurahan merupakan Perangkat Daerah dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Kota Bima Nomor 5 Tahun 2008 tentang Pembentukan, Susunan, Kedudukan, Tugas Pokok dan Fungsi Kecamatan dan Kelurahan. Seiring berjalannya waktu peraturan perundang-undanganyang mengatur tentang Perangkat Daerah berubah, Kelurahan bukan lagi sebagai perangkat daerah tetapi sebagai Perangkat Kecamatan berdasarkan Peraturan

Daerah Nomor 5 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kota Bima yang ditindaklanjuti dengan Peraturan Walikota Nomor 62 Tahun 2016 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Kecamatan dan Peraturan Walikota Bima Nomor 65 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi Serta Tata Kerja Kelurahan.Kelurahan dipimpin oleh Lurah yang berkedudukan di bawah dan bertanggung jawab kepada Camat.

Lurah mempunyai tugas membantu Camat dalam menyelenggarakan urusan pemerintahan, perekonomian dan pembangunan dalam wilayah kelurahan.

Visi

Terwujudnya Kelurahan Nungga Yang Maju Di Bidang Pertanian, Peternakan Dan BidangEkonomi

Misi

  1. Meningkatkan pelayanan kepada Masyarakat melalui pelayanan prima;
  2. Mengembangkan potensi strategis lokal yang dimiliki terutama dibidang pertanian, perkebunan peternakan dan kehutanan;
  3. Mengembangkan kegiatan usaha produktif masyarakat untuk meningkatkan perekonomian masyarakat;
  4. Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat;
  5. Meningkatkan kwalitas SDM masyarakat;
  6. Meningkatkan Pemberdayaan masyarakat miskin; dan
  7. Meningkatkan pembangunan sarana/prasarana pendukung (Infrastruktur).

Sasaran pelayanan adalah meningkatnya partisipasi aktif masyarakat dalam kegiatan pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan serta penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban umum.

  1. Program peningkatan partisipasi masyarakat dalam pembangunan.
  2. Program pemberdayaan masyarakat untuk menjaga ketertiban dan keamanan.
  3. Program pembinaan dan peningkatan pelayanan keagamaan dan sosial kemasyarakatan.

Jumlah pegawai berdasarkan pendidikan dapat dilihat pada tabel berikut :

 

No Jenis Pendidikan Laki-Laki Perempuan Ket
1. Sarjana 3 1  
2. SLTA 5 1  
Jumlah 8 2 -

Bertatap (Berhasil Pertanian, Peternakan dan Penyuluhan)

 A. GEOGRAFI

  1. Luas Wilayah : 11,59 Km2/18,09 %
  2. Luas Wilayah Menurut Jenis Penggunaan Tanah (hektar) :
  • Tanah Sawah : 219.0 Ha
  • Bang & Pekarangan : 16.0 Ha
  • Tegal/Kebun : 228.0 Ha
  • Hutan Negara : 420.0 Ha
  • Hutan Rakyat : 0
  • Ladang/Huma : 0
  • Lainnya : 276.0

Jumlah : 1,159.0 Ha

  1. Tinggi Ibukota Kelurahan dari Permukaan Laut (meter) : 80 m
  2. Jarak Kelurahan dengan Ibukota Kota Bima dan Kecamatan Rasanae Timur (kilometer) :
  • Kecamatan : 2,00 Km
  • Kota : 6,00 Km

B. PEMERINTAHAN

  1. Jumlah Satuam Lingkungan Setempat : 12 RT/ 4 RW
  2. Klasifikasi Kelurahan : Swasembada
  3. Kategori Lembaga Pemberdayaan Masyarakat : III
  4. Jumlah Lurah Menurut Tingkat Pendidikan : 1 (Perguruan Tinggi)
  5. Jumlah Aparat Pemerintahan :
  • Kepala Dusun : 0
  • RT : 12
  • RW : 4
  1. Banyaknya Sarana dan Prasarana Ekonomi Menurut Jenisnya :
  • Kelompok Pertokoan : 0
  • Pasar dengan Bangunan Permanen : 0
  • Pasar dengan Bangunan Non Permanen : 0
  • Pasar Tanpa Bangunan : 0
  • Swalayan/Minimarket : 0
  • Toko/Warung Kelontong : 20
  • Restoran/Rumah Makan : 0
  • Warung/Kedai Makanan : 0
  • Hotel/Motel/Losmen/Wisma : 0
  • PENDUDUK dan KETENAGAKERJAAN.
  1. Luas Wilayah, Jumlah Penduduk dan Kepadatan Penduduk :
  • Luas : 11.59 Km2
  • Jumlah Penduduk : 2256 jiwa
  • Kepadatan Penduduk : 195 jiwa
  1. Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin dan Sex Rasio
  • Laki-Laki : 1143 jiwa
  • Perempuan : 1113 jiwa
  • Sex Rasio : 103
  1. Jumlah Penduduk Menurut Status Kewarganegaraan :
  • WNI : 2256 jiwa
  • WNA : 0
  1. Jumlah Penduduk, Rumahtangga dan Rata-rata Anggota Rumahtangga :
  • Penduduk : 2256 jiwa
  • Rumahtangga : 723 jiwa
  • Rata-rata Anggota Rumahtangga :3
  1. Jumlah Kelahiran dan Kematian :
  • Kelahiran : 45 jiwa
  • Kematian : 1 jiwa

 C. PENDUDUK dan kETENAGAKERJAAN

  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru TK Negeri :
  • Sekolah : 2
  • Murid Laki-laki : 38
  • Murid Perempuan : 47
  • Guru :15
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru TK Swasta :
  • Sekolah : 3
  • Murid Laki-laki : 40
  • Murid Perempuan : 49
  • Guru :19
  • Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru SD Negeri :
  • Sekolah : 4
  • Murid Laki-laki : 138
  • Murid Perempuan : 134
  • Guru : 102
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru SD Swasta :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru SMP Negeri :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru SMP Swasta :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru SMU Negeri :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru SMU Swasta :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru SMK Negeri :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru SMK Swasta :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MI Negeri :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MI Swasta :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MTs Negeri :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MTs Swasta :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MA Negeri :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru MA Swasta :
  • Sekolah : 0
  • Murid Laki-laki : 0
  • Murid Perempuan : 0
  • Guru Tetap : 0
  • Guru Tidak Tetap : 0
  1. Jumlah Sarana dan Prasarana Kesehatan
  • Rumah Sakit : 0
  • Poskesdes : 0
  • Polindes : 0
  • Poliklinik : 0
  • Puskesmas : 0
  • Puskesmas Pembantu : 0
  • Praktek Dokter : 0
  • Apotek : 0
  • BKIA : 0
  • Posyandu : 5
  1. Jumlah Tenaga Kesehatan :
  • Dokter Umum : 0
  • Dokter Gigi : 0
  • Dokter Spesialis : 0
  • Bidan : 2
  1. Jumlah Penduduk Menurut Agama yang Dianut :
  • Islam : 2249
  • Katolik : 0
  • Kristen Protetstan : 7
  • Hindu : 0
  • Budha : 0
  1. Jumlah Tempat Peribadatan :
  • Masjid : 4
  • Musollah/Langgar : 3
  • Pura : 0
  • Gereja : 0
  • Jumlah : 7
  1. Jumlah Kejadian Bencana Alam Menurut Jenis Bencana :
  • Gempa Bumi : 0
  • Tsunami : 0
  • Gunung Meletus : 0
  • Tanah Longsor : 0
  • Banjir : 0
  • BAnjir Bandang : 0
  • Kekeringan : 0
  • Kebakaran Hutan dan Lahan : 0
  • Angin Puyuh/Putting Beliung/Topan : 0
  • Gelombang Pasang Laut : 0
  1. Jumlah Penduduk Cacat Menurut Jenis Kecacatan :
  • Tunanetra : 2
  • Tuna Wicara : 0
  • Tuna Rungu : 0
  • Cacat Tubuh : 4
  • Cacat Mental : 1
  • Jumlah : 7
  1. Jumlah Sumur Penduduk Menurut Jenis Sumur :
  • Sumur Gali : 1
  • Sumur Pompa Dangkal : 1
  • Sumur Pompa Sedang : 0
  • Sumur Pompa Dalam : 0
  1. Jumlah Keluarga Pengguna Listrik PLN/Non PLN :
  • PLN : 744
  • Non PLN : 0
  1. Jumlah Organisasi Kesenian Menurut Jenis Kesenian :
  • Teater : 0
  • Tari : 2
  • Musik : 0
  • Wayang : 0
  1. Banyaknya Korban Jiwa Akibat Bencana Alam Menurut Jenis Bencana Alam :
  • Gempa Bumi : 0
  • Tsunami : 0
  • Gunung Meletus : 0
  • Tanah Longsor : 0
  • Banjir : 0
  • Banjir Bandang : 0
  • Kekeringan : 0
  • Kebakaran Hutan dan Lahan : 0
  • Angin Puuh/Amgim Putting Beliung/Topan : 0
  • Gelombang Pasang Laut : 0

E. PERTANIAN

  1. Luas Tanah Sawah (hektar) Menurut Jenis Irigasi :
  • Irigasi Teknis : 0
  • Irigasi : 219.00 Ha
  • Irigasi Sederhana : 0
  • Tadah Hujan : 0
  1. Luas Panen, Produksi dan Rata-rata Produksi Padi :
  • Luas Panen (Ha) : 23Ha
  • Produksi (Ton) : 94 Ton
  • Rata-rata Produksi (Ton/Ha) : 4.09 Ton/Ha
  1. Luas Panen, Produksi dan Rata-rata Produksi Padi Sawah :
  • Luas Panen (Ha) 557 Ha
  • Produksi (Ton) : 3,132 Ton
  • Rata-rata Produksi (Ton/Ha) : 5.62 Ton/Ha
  1. Luas Panen, Produksi dan Rata-rata Produksi Padi Ladang :
  • Luas Panen (Ha) :23
  • Produksi (Ton) : 94
  • Rata-rata Produksi (Ton/Ha) : 4.09 Ton/Ha
  1. Luas Panen, Produksi dan Rata-rata Produksi Jagung :
  • Luas Panen (Ha) : 430 Ha
  • Produksi (Ton) : 2,840 Ton
  • Rata-rata Produksi (Ton/Ha) : 6.60 Ton/Ha
  1. Luas Panen, Produksi dan Rata-rata Produksi Kacang Tanah :
  • Luas Panen (Ha) : 0
  • Produksi (Ton) : 0
  • Rata-rata Produksi (Ton/Ha) : 0
  1. Luas Panen, Produksi dan Rata-rata Produksi Kacang Kedelai :
  • Luas Panen (Ha) : 0
  • Produksi (Ton) : 0
  • Rata-rata Produksi (Ton/Ha) : 0
  1. Luas Panen, Produksi dan Rata-rata Produksi Ubi Jalar :
  • Luas Panen (Ha) : 0
  • Produksi (Ton) : 0
  • Rata-rata Produksi (Ton/Ha) : 0
  1. Luas Tanah Sawah (hektar) Menurut Frekuensi Penanaman Dalam Setahun :
  • 1 Kali Setahun : 0
  • 2 Kali Setahun : 319.00 Ha
  • 3 Kali Setahun : 0
  1. Jumlah Ternak Besar Menurut Jenis Ternak :
  • Kuda : 34
  • Sapi : 1,124
  • Sapi Perah : 0
  • Kerbau : 0
  1. Jumlah Ternak Kecil Menurut Jenis Ternak :
  • Kambing : 1,64
  • Domba : 0
  • Kelinci : 0
  • Babi : 0
  1. Jumlah Ternak Unggas Menurut Jenis Unggas :
  • Ayam Buras : 8,341
  • Ayam Pedaging : 9,000
  • Itik : 101
  • Entok/Itik Manila : 0
  • Angsa : 0
  • Puyuh : 0
  • Merpati : 33
  1. Jumlah Sarana Pertanian dan Traktor Pengolah Tanah :
  • Gilingan Padi : 1
  • Hand Sprayer : 112
  • Perontok Gabah : 25
  • Bajak/Ganit : 0
  • Traktor : 16
  1. Luas Tanah Sawah, Ladang, dan Tambak (hektar) :
  • Tanah Sawah : 219.00 Ha
  • Tanah Ladang : 120.00 Ha
  • Tambak : 0
  1. Jumlah Bendungan :
  • Permanen : 0
  • Bronjongan : 0
  • Primitive : 0
  • Embung : 0

F. Transportasi dan Komunikasi.

  1. Jumlah Kendaraan Umum Bermotor (unit) :
  • Bis/Bis Sedang : 1
  • Bemo : 1
  • Truk : 4
  • Pickup : 18
  • Ojek Motor : 20
  1. Jumlah Kendaraan Umum Tidak Bermotor (unit) :
  • Benhur/Gerobak : 0

 

  1. Jumlah Menara Layanan Komunikasi Telepon Seluler Serta Kondisi Sinyal Telepon Seluler :
  • Jumlah Menara Telepon Seluler (bts) : 0
  • Jumlah Operator Layanan Komunikasi telepon Seluler Yang Menjangkau di Desa/Kelurahan : 2
  • Kondisi Sinyal Telepon Seluler di Sebagian Besar Wilayah Desa/Kelurahan : Lemah
  • Keberadaan Angkutan Umum : Ada, dengan trayek tetap
  1. Kondisi Jalan Darat Antar Desa/Kelurahan :
  • Jenis Permukaan Jalan : Aspal/beton
  • Dapat dilalui Kendaraan Bermotor Roda 4 atau Lebih : Sepanjang tahun
  1. Keberadaan Kantor Pos/Pos Pembantu dan Perusahaan/Agen Jasa Ekspedisi Swasta :
  • Kantor Pos/Pos Pembantu/Rumah Pos : Tidak ada
  • Perusahaan/Agen Jasa Ekspedisi : Tidak ada

G. KEUANGAN

  1. Jumlah Wajib Pajak yang Melunasi Kewajibannya :
  • Wajib Pajak : 2167
  • Lunas Pajak : 1630
  • Persentase Taat Pajak : 75.22
  1. Realisasi Pemasukan Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) (rupiah)
  • Target : Rp.70.836.232
  • Realisasi : Rp.51,333,182
  • Persentase Pemasukan : 72.47 %
  1. Banyaknya Sarana Lembaga Keuangan yang Beroperasi Menurut Jenisnya :
  • Bank Umum Pemerintah : 0
  • Bank Umum Swasta : 0
  • Bank Pengkreditan Rakyat : 0
  1. Banyaknya Koperasi yang Masih Aktif Menurut Jenis Koperasi :
  • Koperasi Unit Desa (KUD) : 0
  • Koperasi Industri Kecil dan Kerajinan Rakyat (KOPINKRA) : 0
  • Koperasi Simpan Pinjam (KOSPIN) : 1
  • Koperasi Lainnya : 0